Skip to main content

Posts

Featured

Sejarah Hot Wheels

Hot Wheels merupakan sebuah merek mainan anak-anak yang awalnya berskala 1:64, setelah itu kemudian muncul skala mainan 1:43 dan skala mainan lainnya. Mainan mobil yang awalnya di khususkan untuk anak-anak ini, ternyata mampu menggelitik orang dewasa, terutama bagi mereka yang mencintai keelokan desain mobil yang dibuat semirip mungkin dengan aslinya. Alhasil, Hot Wheels menjelma menjadi mainan yang diidolakan semua umur. Mobil mainan ini sendiri awalnya diperkenalkan oleh sebuah perusahaan besar pembuat mainan berskala Internasional, Mattel, pada tahun 1968 silam. Pada waktu itu, perusahaan ini bersaing ketat dengan Matchbox untuk mendapatkan tempat spesial di hati para pecinta custom mobil balap.Bahkan persaingan yang cenderung panas ini berlangsung hingga tahun 1997. Sampai akhirnya Matchbox melalui diambil alih oleh Tyco Toys yang merupakan anak perusahaan Mattel, maka secara resmi persaingan yang memanas ini berakhir. Sampai saat ini, banyak juga produsen mobil y

Latest posts

Royal Enfield "CONTINENTAL GT" Varian Termahal Dari RE

Sejarah Royal Enfield

Naif "Lagu Wanita" + Chord

Naif "Cinta Untuknya" + Chord

Vlog custom motor "Ada yang kenal Bang Alitt Susanto ?"

Awal Mula " Sneaker "